Facsimile mobil
Mobile radio facsimile (mrf), pesawat facsimile yang bisa dipasang di mobil. bisa digunakan untuk menerima & mengirim data, baik antar mobil, antar kantor atau kantor-mobil. bekerja pada frekuensi 400 mhz.
Sabtu, 16 April 1988
MASIH dari arena Jakarta Interoffice 88, pekan lalu. PT Inti (Industri Telekomunikasi Indonesia) memperkenalkan sebuah pesawat facsimile yang bisa dipasang di mobil. Berbeda dengan facsimile lain, alat fotokopi jarak jauh buatan persero dari Bandung itu tak menggunakan saluran telepon. Mobile Radio Facsimile (MRF) rakitan Bandung itu menggunakan gelombang radio sebagal media transportasi data visualnya. MRF tak terlalu makan te...