Tak Kunjung Padam

KEBAKARAN hutan dan lahan di Sumatera serta Kalimantan menimbulkan bencana asap di banyak daerah di kedua wilayah.

Tempo

Sabtu, 21 September 2019

Di Kalimantan Tengah, lebih dari 2.500 orang menderita infeksi saluran pernapasan akut atau ISPA akibat asap pekat yang dihasilkan 513 titik api di provinsi itu. Badan Nasional Penanggulangan Bencana juga mencatat lebih dari 230 titik api tersebar di wilayah Sumatera per 16 September 2019.

Sepanjang 2019, area kebakaran hutan dan lahan mencapai 328.722 hektare atau 4.000 kali luas Lapangan Monumen Nasional. Lahan yang terbakar paling luas berada

...

Berita Lainnya

Sabtu, 21 September 2019

Sabtu, 21 September 2019

Sabtu, 21 September 2019

Sabtu, 21 September 2019