Kerja Keras, Juga Mimpi Buruk

Mahasiswa indonesia di luar negeri umumnya mengalami konflik keagamaan. mereka yang mau melakukan ibadat baik muslim maupun non muslim terbentur oleh tantangan lingkungan. (ag)

Sabtu, 3 Januari 1981

SEORANG mahasiswa dari Bali, duduk bersila di apartemennya di California, AS. "Saya membayangkan diri saya di rumah -- di depan sebuah pura, di kampung saya." Dan ia mulai sembahyang. Ia, I Wayan Lendra dari University of Southern California (USC), barangkali memang tidak secara persis mewakili "konflik keagamaan" dalam diri para mahasiswa kita di luar negeri. Maklum Hindu Dharma yang Bali itu memang sangat khas "tak puny...

Berita Lainnya