Yang ini versi nasrani

Istilah fundamentalis dalam perkembangan agama kristen. sifatnya konservatif terhadap perkembangan, baik yang terjadi di kalangan gereja maupun masyarakat. (ag)

Sabtu, 11 April 1981

FUNDAMENTALISME bukanlah istilah yang dikenal dalam sejarah pemikiran Islam --sampai pers Barat memakainya akhir-akhir ini. Kata-kata itu dikenal dalam perkembangan agama Kristen, tapi umurnya pun masih muda. Juga, resminya, ia bermula cuma sebagai gejala Amerika. Di tahun 1830-an dan 1840-an, di Amerika Serikat ramai dibicarakan akan datangnya Kristus kedua kalinya ke bumi. Setelah itu, akan ada perdamaian seribu tahu...

Berita Lainnya