Dosakah pelukis?

Pro dan kontra mengenai gambar nabi muhammad. tapi menurut ketua mui k.h. hasan basri, menggambar & mempublikasikan gambar nabi muhammad diharamkan. tafsir atas surat al-ma'idah diperdebatkan.

Sabtu, 26 September 1987

KETUA Majelis Ulamd Indoncsia (MUI) Pusat, K.H. Hasan Basri. menyatakan, menggambar dan mempublikasikan gambar Nabi Muhammad diharamkan. Nabi tak menghendaki dirinya dikultuskan. "Jangan sampai umat Islam tersesat," katanya. Melukis makhluk bernyawa -- kegiatan itu disebut tashir -- tak ada nash Quran dan hadis yang pasti. Menurut K.A.C. Creswel, guru besar Universitas Amerika di Kairo, "Soal ini tak ada di awal Islam. Baru muncul...

Berita Lainnya