Seorang pengarang dan seorang ...

Novel "ayat-ayat setan" dapat sorotan tajam umat islam dunia, us$ 2,6 juta disediakan khomeini bagi yang dapat membunuh salman rushdie. rushdie minta maaf kepada umat islam. muncul pembela rushdie lagi.

Sabtu, 25 Februari 1989

BELUM pernah, dalam sejarah, sebuah buku menimbulkan onar sedunia seperti The Satanic Verses (Ayat-Ayat Setan) yang ditulis Salman Rushdie. Orang Islam yang sudah membacanya tersinggung. Juga orang Islam yang belum membacanya. Menurut orang yang sudah membacanya kepada orang yang belum:novel itu menghina Nabi Muhammad. Maka, murkalah Ayatollah Khomeini, pemimpin besar revolusi Iran itu. Pembikin cerita seperti itu harus dihukum...

Berita Lainnya