Golput menurut para ulama

Bekas ketua umum Muhammadiyah berpendapat, bergolput itu dosa menurut agama. ia lalu menyitir ucapan imam besar Syafei. apa kata ulama yang lain?

Sabtu, 6 Juni 1992

DILIHAT dari kacamata agama Islam, berdosakah mereka yang golput alias golongan putih? Yakni orang-orang yang sengaja tak memakai hak pilihnya karena alasan tertentu? K.H. A.R. Fachruddin, ulama Muhammadiyah, lewat surat terbuka di harian Kedaulatan Rakyat edisi Jumat dua pekan lalu, menyatakan bahwa umat PPP yang golput berdosa. "Saya mengatakan dosa karena umat PPP kan muslim. Jadi, ada hubungannya dengan pertanggungjawaban kepada All...

Berita Lainnya