Maaf Dari Metropolitan Retailment
Menanggapi surat Ibu di rubrik Surat di Majalah TEMPO nomor 2, yang berjudul Kecewa di Metro Pondok Indah, bersama ini kami manajemen PT Metropolitan Retailment mohon maaf atas terjadinya peristiwa di Metro Pondok Indah Department Store itu.
Sesuai dengan informasi yang kami terima, kami mendapat masukan bahwa cara penanganan yang dilakukan oleh salah seorang SPG kami kurang berkenan di hati Ibu.
Namun perlu kami beritahukan, sesuai dengan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini