Melarat Sejak Dulu

Tangerang, abad ke-16. Seorang Portugis, Tome Pires, menjejakkan kaki di pelabuhan di utara Pulau Jawa itu. Ia ternganga melihat koloni etnis Tionghoa yang subur dan hidup likat dengan pribumi. Makin ke pedalaman, ia kian tercengang mendapati kedua etnis itu susah dibedakan—kecuali pada mata sipit si Tionghoa yang tak bisa disembunyikan.
Etnis Tionghoa memang lebih dulu tiba di Banten sebelum bangsa Eropa. Gelombang pertama terjadi pada masa
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini