Lima Bintang
Putri Ayudya mengunggah barang hasil produk usaha kecil, mikro, menengah di Story akun Instagram-nya. Ini cara dia membantu UMKM di masa pandemi Covid-19.
SEJAK terjadi pandemi Covid-19, aktris Putri Ayudya kerap terlihat mempromosikan dagangan di Story akun Instagramnya. Ia kadang mengulas makanan atau barang kebutuhan sehari-hari lain produksi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang kurang dikenal. “Pandemi ini waktu yang tepat untuk saling membantu,” katanya, Selasa, 13 Oktober lalu.
Putri, 32 tahun, mengunggah sebagian besar barang dagangan tersebut tanpa dibayar. Menurut dia...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini