David dan Victoria Beckham
Rangkulan Mesra
JARANG-JARANG pesepak bola David Beckham dan istrinya, Victoria, tampil mesra di depan umum. Tapi Jumat pekan lalu keduanya terlihat berdampingan rapat di Hollywood. Tangan David melingkar di bahu Victoria. Keduanya mengenakan kacamata hitam untuk menangkal sinar matahari.
Berjalan bersama sahabat mereka, pasangan Gordon dan Tana Ramsay, sesekali David bercanda dengan Gordon sambil mengambil gambar dari kamera telepon. Kedua pasangan itu membawa
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini