Kado Istana untuk Koruptor
arsip tempo : 170191845663.

PEMBERANTASAN korupsi kini tak lebih sekadar slogan. Kita menyaksikan dengan cemas hampir semua ”senjata” penangkal kejahatan kelas berat itu malah dibuat tumpul. Usaha memereteli kekuatan lembaga antikorupsi terjadi dari hulu sampai hilir. Ironisnya, si pelaku justru institusi negara, yang mestinya wajib berdiri paling depan melabrak korupsi.
Di hulu, Dewan Perwakilan Rakyat menggagalkan usaha menguatkan Komisi Pemberantasan Korupsi. Sejuml
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini