BEBERAPA kali menyatakan tak tertarik terjun ke dunia politik, putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka, menjadi kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan. Ia pun mendaftarkan diri sebagai bakal calon Wali Kota Surakarta.
Majunya Gibran menimbulkan kegaduhan karena Dewan Pimpinan Cabang PDI Perjuangan Kota Solo menolak pencalonannya. Bahkan, saat ia mendaftar sebagai kader partai banteng pada 23 September 2019, Dewan Pimpinan ...
Reporter Devy Ernis - profile - https://majalah.tempo.co/profile/devy-ernis?devy-ernis=161510928315
Pilkada Kota Solo Gibran Rakabuming Raka