Malam Perkenalan Kawan Jauh

BELASAN diplomat tak beranjak dari sebuah rumah besar di ujung Jalan Sirkon, Permata Hijau, Jakarta Selatan, sebelum Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dan mantan presiden Megawati Soekarnoputri berpamitan. Baru pada pukul 22.15, keduanya meninggalkan tempat pertemuan. Pemilik rumah, pengusaha Jacob Soetoyo, mengantar mereka sampai mobil.
Jamuan makan malam pada Senin pekan lalu di rumah Jacob, bos kelompok usaha Gesit, itu berlangsung hangat. Dib
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini