Dari Mentega sampai Arang
Senin, 11 Januari 2016

Masih ingat bagaimana pertama kali Melati Suryodarmo muncul ke publik seni Indonesia setelah sekian lama bermukim di Jerman? Ketika itu tahun 2005. Di Goethe-Institut Jakarta, ia menyajikan karya bertajuk Exergie-Butter. Kita melihat di atas panggung berlantai kayu Goethe-Institut ada lingkaran mentega kuning.
Melati masuk ke panggung dengan tenang. Ia membungkus tubuhnya yang gempal dengan rok mini ketat warna hitam. Ia mengenakan sepatu tumit
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini