Rumah Wartawan Dibakar
Habis Berita Terbitlah Api
HUJAN batu mengguyur rumah Dance Henukh di Desa Kuli, Kabupaten Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur. Ahad dinihari dua pekan lalu, lemparan batu-batu tersebut membuat wartawan harian Erende Pos dan portal Rote Ndao News itu bersama istrinya, Antonia Henukh, terbangun.
Dengan sigap Dance meraih tubuh Gino Novitri Henukh, bayi laki-laki semata wayang mereka yang baru berusia satu bulan. Di luar rumah, suara orang ribut meneriakkan nama Dance dengan anc
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini