Dari Tetangga Limbah Mengalir
KOLONEL Laut Muhammad Faisal kini punya tugas tambahan. Komandan Pangkalan Angkatan Laut Batam itu tak hanya menjaga laut Indonesia, tapi juga memburu kapal yang dicurigai akan menumpahkan limbah ke perairan sekitar Riau.
Pada Desember lalu, pasukan Muhammad menangkap kapal Arowana. Kapal itu disergap pada saat menggelontorkan limbah ke perairan Batam. Menurut Muhammad, kapal tanker berbendera Singapura itu kerap digunakan mengangkut limbah. ”
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini