Pencuri Setrum dari Gunung Putri
arsip tempo : 170232204599.

HIRUK-PIKUK suara mesin pemintal benang di PT Limas Les-tari Jaya masih terdengar. Ratusan karyawan sibuk de-ngan aktivitas masing-masing. Tetapi- ada yang tak biasa di pabrik yang berdiri di lahan 1,5 hektare di Jalan Mercedes Benz, Wanaherang, Gunung Putri, Bogor-, itu. Penggerak mesin pintal-nya hanya bersumber dari genset. Begitu juga lampu-lampu penerangannya.
Kondisi seperti itu sudah berlangsung sejak dua pekan lalu. Padahal, kabel listr
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini