Menata Tulang tanpa Nyeri
Hari masih pagi, sekitar pukul 06.30, tapi di ruang tunggu kamar bedah Halimun Medical Center, Jakarta Selatan, sudah ada dua pasien menanti. Pada Selasa pekan lalu itu keduanya sama-sama akan menjalani terapi penataan kembali posisi tulang atas keluhan sakit yang diderita.
Di ruang bedah pasien pertama mengeluhkan nyeri di leher dan kesulitan berjalan. Ia lalu dibaringkan di sebuah dipan, dan ada empat tenaga medis yang mengelilinginya, lengkap
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini