Gangguan Jiwa Massal ala Garut

Duduk bertelanjang dada, Jaja Kuswandi ramah meladeni pertanyaan tim dokter dan psikiater yang memeriksanya. Pemuda 31 tahun ini tak juga merasa gerah meski ruang pemeriksaan di Puskesmas Kersamanah, Kabupaten Garut, Jawa Barat, itu pengap. Jawabannya ringkas, dan masuk akal. ”Saya baikbaik saja, Dokter. Tapi saya sering sakit kepala,” ujarnya ketika ditanyai soal kesehatannya.
Begitulah penampilan Jaja bila tidak sedang kumat. Padahal,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini