Timbul Tenggelam Flu Pembunuh
Senin, 4 April 2005

Banu Sudarwo pantas bersedih. Dalam waktu tiga hari saja, 50 ekor ayam kampung miliknya mati. Padahal, usaha peternakan kecil yang dirintisnya sejak 15 tahun lalu itu merupakan satu-satunya pendapatan yang diandalkan untuk menutupi cekaknya penghasilan sebagai pegawai negeri di kantor Pemda Jambi.
Ditaksir kerugian Banu akibat musibah itu sekitar satu juta rupiah. ?Beberapa hari ini saya jadi kurang konsentrasi kerja di kantor,? katanya, lemas.
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini