Warga Palestina bereaksi ketika polisi Israel menembakkan granat selama bentrokan di kompleks Masjid Al-Aqsa,di Kota Tua Yerusalem, 7 Mei 2021. REUTERS / Ammar Awad. tempo : 167506562522
PALESTINA
Rusuh di Kompleks Masjid Al-Aqsa
KERUSUHAN pecah di sekitar kompleks Masjid Al-Aqsa, Yerusalem, sejak Sabtu, 8 Mei lalu. Hal ini dipicu oleh bentrokan antara para pengunjuk rasa dan polisi antihuru-hara Israel. BBC melaporkan lebih dari 200 orang Palestina dan 17 polisi cedera dalam kisruh itu.
Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu membela tindakan polisi yang berusaha meredakan unjuk rasa. Dia menyatakan Israel “tak akan m
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.