Menggubris Hambali
Senin, 23 Februari 2009

MASIH ingat Hambali alias Riduan Isamuddin? Nama sang teroris asal Indonesia itu kembali mencuat ketika Wakil Presiden Jusuf Kalla menerima kunjungan Dennis Blair, Direktur Intelijen Nasional Amerika Serikat, awal Februari lalu, ketika salju tipis luruh. Pertemuan Kalla dan Blair, yang disampingi beberapa stafnya, berlangsung di Hotel Four Seasons, Washington, DC, Amerika Serikat, diselingi derai tawa dan suguhan secangkir teh hangat.
Blair, pri
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini