Deteksi Kanker: Cukup Lima Menit!
DEWI Paramita memegang secarik kertas mirip alat tes kehamilan. Ia juga melarutkan 5-10 cc darah dalam cairan bening di sebuah cawan kecil. Setelah itu, dicelupkannya kertas putih sepanjang 10 sentimeter itu ke dalam larutan. Sekitar lima menit kemudian, muncul garis berwarna kemerahan di atas kertas tersebut. ”Satu setrip berarti negatif, dua setrip positif,” kata Dewi, peneliti biologi molekuler dari Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini