Singkong Bodong Caleg NasDem
Senin, 24 Februari 2014

Samsul mengelus-elus rambutnya yang cepak. Berbicara dengan Tempo pekan lalu, sesekali ia menahan napas, menghentikan kalimatnya. Matanya basah. "Saya ditipu," ujarnya dengan suara perlahan. Ia menunjuk penipunya: Ketua DPD Partai Nasional Demokrat (NasDem) Palangkaraya M. Yusuf Hasyim. "Padahal tahun ini saya membutuhkan uang untuk kuliah anak bungsu saya," Samsul menambahkan.
Di keluarga besarnya bukan hanya dia yang tertipu. Kakak dan adik iparny
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini