Pelanggaran Prosedur
Bebas Karena Dakwaan Cacat
SUSANDHI terlihat sumringah. Tampil klimis dengan kemeja kuning cerah, wajahnya berseri-seri. Senyum selalu tersungging di bibirnya. Kamis pekan lalu, ia kongko dengan sejumlah pengacaranya di kantor Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan, di kawasan Menteng, Jakarta Pusat. ”Sedang liburan. Kan, saya sudah di-PHK,” kata pria 30 tahun ini.
Aan, demikian biasa dia dipanggil, memang tengah gembira. Senin pekan lalu, majelis haki
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini