Bisnis Sepekan

Bensin Tidak Naik
Meski harga minyak mentah di pasar internasional membubung hingga US$ 42 per barel, Pertamina ternyata tidak menaikkan harga bensin dan solar. Pertamina hanya ”berani” menaikkan harga avtur dan avgas, masing-masing dari Rp 2.574 per liter dan Rp 5.467 per liter menjadi Rp 3.014 dan Rp 5.808. Avtur dan avgas merupakan bahan bakar untuk pesawat terbang.
Seiring dengan meningkatnya harga minyak di pasar dunia dan melemahnya
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini