Tak Semua Bergerak Cepat
Kemajuan sejumlah proyek pembangkit listrik tenaga sampah dalam program percepatan pemerintah tak merata. Baru di Surabaya yang siap beroperasi.
CEROBONG merah-putih menjulang di antara dua instalasi utama pembangkit listrik tenaga sampah (PLTSa) yang berbaris di pinggir kompleks Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Benowo, Surabaya. Pembangunan pembangkit unit kedua yang merupakan pengembangan unit sebelumnya tersebut telah rampung dan menunggu peresmian Presiden Joko Widodo.
Direktur Pembinaan Pengusahaan Ketenagalistrikan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Hendra Iswahyudi optimisti...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini