Ancaman Bunga di Belakang Euforia
EUFORIA sedang melanda pasar saham. Indeks harga saham gabungan terus menanjak menancapkan rekor demi rekor. Ada baiknya investor tak larut dalam kegirangan, tapi selalu berhitung ulang dan kembali meletakkan horizon investasi pada jangka waktu sedikit lebih panjang.
Pertama, harga saham di Jakarta berlompatan bukan sepenuhnya karena ada perbaikan faktor fundamental secara signifikan. Pertumbuhan ekonomi masih berkisar 5 persen, tidak spektakuler
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini