Maaf, Kredit Masih Seret
Senin, 10 November 2008

DALAM sebulan terakhir Solich Edi luar biasa sibuk. Di sela-sela mengurus organisasi dan bisnisnya, Ketua Kamar Dagang dan Industri Jawa Tengah ini harus menambah waktu ekstra menerima keluhan dari koleganya. Para pebisnis di kota lumpia ini resah karena bank-bank mulai pelit menyalurkan kredit. "Ini menyulitkan pengusaha yang membutuhkan modal," katanya.
Ketatnya pencairan kredit perbankan memang makin terasa belakangan ini. Melambatnya pertumbuhan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini