Memburu Penerobos Tak Berkarcis
SETENGAH berlari, tiga pria ”menerobos” Stasiun Pondok Ranji, Tangerang, Banten, Rabu pekan lalu. Mereka tak lewat pintu utama, tapi melalui sisi lain yang berbatasan dengan pinggiran rel. Ini cara gratis menumpang kereta api. Namun hari itu mereka tak beruntung. Seorang petugas berseragam biru dengan topi putih tak kalah gesit menghadang para penerobos. Ketiganya digiring berbalik ke arah loket.
Kepala Stasiun Pondok Ranji, Asep Saeful Kha
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini