Produk dan Produktivitas

Arianto A. Patunru*
Istilah "produk" tentu tidak asing bagi kita. Demikian juga berbagai turunannya: "produksi", "produktif", atau "produktivitas". Semua telah kita terima apa adanya. Namun, dalam disiplin ekonomi, masing-masing punya arti yang lebih khusus.
Produk, misalnya, erat kaitannya dengan ukuran aktivitas perekonomian: produk domestik bruto (PDB). Istilah ini tampaknya kita adopsi dari bahasa Inggris (gross domestic product) dan bahasa Beland
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini