Menjadi jurnalis Tempo sejak April 2014 dan kini sebagai redaktur di Desk Nasional majalah Tempo. Bagian dari tim penulis artikel “Hanya Api Semata Api” yang meraih penghargaan Adinegoro 2020. Alumni Universitas Atma Jaya Yogyakarta bidang kajian media dan jurnalisme. Mengikuti International Visitor Leadership Program (IVLP) "Edward R. Murrow Program for Journalists" dari US Department of State pada 2018 di Amerika Serikat untuk belajar soal demokrasi dan kebebasan informasi.
Konten

Bagaimana Tim Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo Bersatu Melawan Intimidasi
Kubu Anies-Ganjar menjajaki kerja sama mengawasi netralitas Polri, khususnya dalam pemenangan Prabowo-Gibran.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 3 Desember 2023

Drama Pemecatan Anwar Usman dari Kursi Ketua Mahkamah Konstitusi
MKMK sempat bersepakat memecat Anwar Usman sebagai hakim. Benarkah ada "tanda terima kasih" setelah putusan Mahkamah Konstitusi?
Laporan Utama Edisi : Minggu, 12 November 2023

Isi Pemeriksaan Anwar Usman di Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi
Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi menyoroti peran Ketua MK Anwar Usman. Menahan pembentukan MKMK.
Nasional Edisi : Minggu, 5 November 2023

Mengapa Jokowi Tak Mendengarkan Suara Aktivis Pendukungnya?
Presiden Jokowi mengabaikan seruan aktivis mengenai politik dinasti. Ikut merestui Prabowo-Gibran.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 29 Oktober 2023

Manuver Pendukung Duet Prabowo-Gibran
Sejumlah relawan mendorong duet Prabowo-Gibran. Berharap gugatan batas umur di Mahkamah Konstitusi dikabulkan.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 15 Oktober 2023

Mengapa Khofifah Indar Parawansa Jadi Rebutan Calon Presiden?
Skenario Prabowo-Khofifah atau Ganjar-Khofifah menguat. Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo berebut Khofifah Indar Parawansa.
Nasional Edisi : Minggu, 8 Oktober 2023

Peluang Duet Prabowo Subianto-Ganjar Pranowo
Ide menduetkan Prabowo Subianto dengan Ganjar Pranowo muncul lagi. Kedua kubu kukuh maju sebagai calon presiden.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 1 Oktober 2023

Manuver Purnawirawan TNI Pendukung Ganjar Pranowo
Purnawirawan TNI pendukung Ganjar Pranowo berupaya menaikkan popularitas calon presiden PDIP itu. Berfokus di luar Jawa Tengah.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 24 September 2023

Mengapa Para Eksil Peristiwa 1965 Tak Mau Pulang?
Para eksil korban pelanggaran HAM berat masa lalu menuntut pelurusan sejarah dan permintaan maaf. Banyak yang enggan pulang.
Nasional Edisi : Minggu, 17 September 2023

Bagaimana Anies Baswedan Mempertahankan PKS dalam Koalisi Perubahan
PKS hampir pasti bertahan di koalisi Anies Baswedan. Pengurus di Jawa Barat bersuara keras atas pencalonan Muhaimin Iskandar.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 10 September 2023

Kepada Calon Presiden Mana Partai Demokrat Akan Bergabung?
Partai Demokrat hengkang dari koalisi Anies Baswedan. Dilobi partai dan politikus yang ingin membentuk poros koalisi baru.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 3 September 2023

Derita Pasien ISPA Akibat Polusi Udara
Angka kasus infeksi saluran pernapasan atas (ISPA) meningkat karena polusi udara. Penduduk dekat kawasan industri lebih rentan.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 27 Agustus 2023

Benarkah Gibran Rakabuming Raka Bakal Cawapres Prabowo Subianto?
Jokowi ditengarai meminta Golkar dan PAN mendukung koalisi Prabowo Subianto. Kans Gibran menjadi calon wakil presiden membesar.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 20 Agustus 2023

Katebelece Gubernur Sumatera Barat dalam Konflik Lahan Air Bangis
Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah mendorong proyek Rp 21 ribu triliun. Memicu konflik dengan masyarakat lokal.
Nasional Edisi : Minggu, 13 Agustus 2023

Untuk Apa Aktivis 1998 Mendukung Prabowo Subianto?
Sejumlah aktivis 1998 mendukung Prabowo Subianto. Budiman Sudjatmiko dikecam koleganya karena dianggap lupa sejarah.
Nasional Edisi : Minggu, 30 Juli 2023

Mengapa Relawan Jokowi Jadi Menteri
Relawan Jokowi makin mendapat peran di kabinet. Konsolidasi menjelang Pemilu 2024.
Nasional Edisi : Minggu, 23 Juli 2023

Mengapa Jokowi Makin Condong Mendukung Prabowo Subianto?
Dukungan Jokowi kepada Prabowo Subianto makin kuat. Gibran Rakabuming Raka ditimbang sebagai calon wakil presiden.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 16 Juli 2023

Cara Mengenang Pelanggaran HAM Berat
Sejumlah negara membangun dan mempertahankan monumen pelanggaran HAM berat. Membuka cerita korban untuk mengungkap kebenaran.
Nasional Edisi : Minggu, 9 Juli 2023

NasDem Sudah Tahu Syahrul Limpo Dibidik Sejak Tahun Lalu
Koalisi Anies Baswedan telah memperkirakan Syahrul Yasin Limpo terjerat kasus hukum. Mengklaim tetap solid.
Laporan Utama Edisi : Minggu, 18 Juni 2023

Penyebab Jokowi Hendak Cawe-Cawe di Pemilu 2024
Alih-alih mendukung Ganjar Pranowo, Jokowi kian condong menyokong Prabowo Subianto. Tersulut perjanjian Batutulis.